Riset Ungkap: Gamer PC Lebih Cinta pada Game Lawas dari pada yang Terbaru
AsahKreasi – Penelitian baru-baru ini menunjukkan bahwa sebagian besar gamer PC ( Personal Computer ) lebih senang memainkan game-game lawas, dibanding mencoba game baru. Penelitian ini ditampilkan di acara Game Developers Conference (GDC), yaitu Konferensi Tahunan untuk Para Pengembang Permainan… Read More »Riset Ungkap: Gamer PC Lebih Cinta pada Game Lawas dari pada yang Terbaru